SMP 2 Mejobo Kudus - Dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik
Indonesia ke-79, SMP 2 Mejobo Kudus
menyelenggarakan serangkaian perlombaan yang meriah pada hari Selasa dan
Rabu, 20-21 Agustus 2024. Kegiatan ini dirancang untuk mempererat kebersamaaan
di antara seluruh warga SMP 2 Mejobo.